WEBVTT 1 00:00:03.100 --> 00:00:04.691 Pengeboran di lokasi dekat kota 2 00:00:06.128 --> 00:00:06.660 München, Jerman Selatan. 3 00:00:06.853 --> 00:00:10.340 Kedalamannya sudah mencapai 1.800 meter. 4 00:00:11.740 --> 00:00:14.436 Targetnya, mengebor hingga kedalaman lebih dari dua kali lipatnya. 5 00:00:17.133 --> 00:00:21.832 Anggota tim pengeboran berasal dari berbagai negara. 6 00:00:26.946 --> 00:00:28.746 Kami 7 00:00:30.373 --> 00:00:32.173 melakukan pengeboran bervariasi antara 100 hingga 8.000 meter. 8 00:00:33.734 --> 00:00:35.234 Teknologi pengeboran 9 00:00:37.159 --> 00:00:38.659 geotermal hampir sama dengan pengeboran gas serpih. 10 00:00:44.241 --> 00:00:48.267 Pengeboran untuk instalasi geotermal saat ini menguntungkan. 11 00:00:50.767 --> 00:00:53.668 Menurut direktur perusahaan, ini instalasi pengeboran geotermal yang pertama 12 00:00:56.292 --> 00:00:57.260 di seluruh dunia. 13 00:01:02.386 --> 00:01:04.486 Saat ini kami mengebor 14 00:01:05.813 --> 00:01:06.712 hingga kedalaman 4.500 meter. 15 00:01:07.074 --> 00:01:09.174 Karena kami butuh suhu dari batuannya. 16 00:01:11.833 --> 00:01:21.087 Kalau kedalaman dan formasinya sudah tercapai, kami mulai mengebor beberapa lubang, yang berfungsi menjadi semacam radiator raksasa di bawah tanah. 17 00:01:27.306 --> 00:01:32.673 Kalau sudah mencapai kedalaman tertentu, pengeboran selanjutnya tidak lurus melainkan miring, dan 18 00:01:34.343 --> 00:01:34.959 beberapa lubang sekaligus. 19 00:01:35.987 --> 00:01:41.047 Di sini, suhu batuan mencapi 160° Celcius. 20 00:01:41.169 --> 00:01:44.836 Mata bornya fleksibel, dikendalikan lewat sinyal magnetik. 21 00:01:44.880 --> 00:01:46.879 Dengan cara itu, di bawah tanah 22 00:01:47.734 --> 00:01:48.733 tercipta sistem pertukaran panas. 23 00:01:52.186 --> 00:02:00.046 Mata bor dipasangi berlian, dan bekerja dengan tekanan 10 sampai 20 ton untuk menembus batuan. 24 00:02:02.554 --> 00:02:05.254 Kami ingin mengebor 20-30 meter setiap jamnya. 25 00:02:06.480 --> 00:02:08.880 Sambil membersihkan lubang bor dan membuatnya stabil. 26 00:02:10.573 --> 00:02:15.159 Kami akan mengebor 2.400 meter dalam empat hari. 27 00:02:17.326 --> 00:02:22.673 Saat pengeboran, pecahan batuan akan naik ke permukaan tanah, dan suhunya sangat tinggi. 28 00:02:23.919 --> 00:02:27.947 Lubang pengeboran nantinya akan ditutup dengan pipa. 29 00:02:30.773 --> 00:02:33.689 Pengeboran perlu waktu tiga tahun 30 00:02:34.937 --> 00:02:35.666 dengan sekitar 200 pekerja 31 00:02:35.666 --> 00:02:38.366 di 32 00:02:39.092 --> 00:02:39.692 dua lubang pengeboran. 33 00:02:41.647 --> 00:02:43.447 Para insinyur tinggal di area peternakan 34 00:02:45.074 --> 00:02:45.674 dekat lokasi pengeboran. 35 00:02:46.733 --> 00:02:51.360 Di sini juga akan dibangun instalasi pembangkit listrik yang rencananya akan selesai dalam setahun. 36 00:02:58.187 --> 00:03:04.454 Kami kombinasikan proses pengeboran geotermal dan pembangkit listrik, 37 00:03:05.080 --> 00:03:09.700 untuk memasok energi panas bagi kota ini. 38 00:03:12.897 --> 00:03:20.793 Generator akan memproduksi listrik untuk 10.000 rumah dan energi penghangat ruangan untuk 80.000 rumah. 39 00:03:23.441 --> 00:03:30.867 Geotermal batuan dalam adalah sumber energi yang stabil, berbeda dengan energi surya dan energi angin. 40 00:03:37.248 --> 00:03:40.108 Solusinya perpaduan jenis energi. 41 00:03:40.134 --> 00:03:42.860 Kami bisa menurunkan produksi ketika matahari bersinar, atau saat ada angin. 42 00:03:44.627 --> 00:03:48.654 Dan menambah produksi, kalau angin atau sinar matahari tidak ada. 43 00:03:50.146 --> 00:03:53.213 Jadi ini energi terbarukan yang bisa melengkapi. 44 00:03:56.440 --> 00:04:02.233 Pembangkit energi dengan bahan bakar fosil sekarang mulai ditinggalkan. 45 00:04:03.293 --> 00:04:10.573 Mulai 2026 kota München bisa mendapat pasokan energi yang lebih ramah lingkungan dan ramah iklim.